Posted by : ultah
Selasa, 22 Januari 2013
Tag :// blogger
Nama blog merupakan
gambaran umum dari sebuah blog. Nama blog yang menarik dan bagus
pastinya akan menimbulkan kesan yang berbeda dan bisa menarik perhatian.
Nama blog memang bisa diubah-ubah dan itu sangat gampang sekali,
apalagi seorang blogger pemula dan gampang bosan dengan nama blognya,
pasti akan selalu digonta-ganti tiap hari, hehe... Tapi, tahukah sobat,
menggati nama blog secara berlebihan atau terlalu sering tidak disukai
Google? Tapi tak apalah bagi yang masih pemula karena tutorial kali
memang dikhususkan untuk pemula. Lalu, bagaimana cara mengubah nama blog kita? Ikuti langkah-langkah di bawah ini:
1. Masuk ke dashbor blog sobat
2. Klik menu Setelan
3.
Nah, disitu kan ada setelan dasar sebuah blog, lihat bagian paling
atas, bagian "Judul" silahkan ganti dengan nama blog yang sobat
inginkan.
4. Simpan Setelan
Kalau Mau Copas Sertakan Sumbernya
Kalau Mau Copas Sertakan Sumbernya